Rabu, 03 Desember 2014

Kesalahan yang sering dilakukan dalam memilih topik blog

Sebelum sobat membaca tips bagaimana cara terbaik memilik topik untuk blog sobat, alangkah baiknya sobat membaca terlebih dahulu kesalahan yang sering dilakukan blogger pemula dalam memilih topik blog di bawah ini:
  • Memilih topik yang populer tapi sama sekali tidak tahu apa-apa tentang topik tersebut
  • Meniru topik blog milik orang lain lain karena melihat mereka sukses
  • Memilih topik yang tidak jelas atau gado-gado
  • Memilih topik yang tidak memiliki banyak pembaca
Di atas adalah beberapa kesalahan-kesalahan yang sering dilakukan oleh blogger pemula termasuk saya dulu. Alangkah lebih baik jika sobat tidak mengulangi kesalahan-kesalahan tersebut.